Puisi "Buta Tuli" By Sky Shucaya

type='html'>
Puisi "Buta Tuli" By Sky Shucaya_ Ada kabut dibalik tata genteng atap, sesekali melirik dari celah-calahnya,, tak punya maksud tak pula mengundang hasud. Tak pula dapat disimpul makna,, namun cukup tahu,, ada yang mengawasi kesedirian ku. Puisi kiriman teman... dari Sky Shucaya,, untuknya diucapkan terima kasih..

Puisi

Rembulan yang menjilati tapak bumi,
membuat hati teriris tipis-tipis ragaku tak berlarik lagi.
aku mengaum dalam keterpurukan hati 

membayangi mimpi tiada arti 
aku tak bisa lelap malam ini
gundah semakin gemuruh terjelembab di tirai hitam,

aku lelah melangkah menyusuri jejak sendiri.
dunia ini ramai namun aku merasa buta tuli,
Tuhan dengarkanlah nyanyian seorang 

yang tak bisa beranjak dari hasutan-hasutan busuk,
aku merasa jauh dari pantai tempat menemukan kehidupan.
malahan aku jadi tudingan para penikmat kehidupan.


Hormat kami,
sky shucaya | skyshucaya@gmail.com

View the original article here

Title : Puisi "Buta Tuli" By Sky Shucaya
Description : type='html'> Puisi "Buta Tuli" By Sky Shucaya_ Ada kabut dibalik tata genteng atap, sesekali melirik dari celah-calahn...

0 Response to "Puisi "Buta Tuli" By Sky Shucaya"

Post a Comment